You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Tiga Sekolah di Kelurahan Pulau Tidung Didisinfeksi
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Tiga Sekolah di Pulau Tidung Didisinfeksi

Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Kepulauan Seribu melakukan penyemprotan disinfektan di tiga sekolah di Kelurahan Pulau Tidung, Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan, yang melaksanakan pembelajaran tatap muka (PTM) secaracterbatas.

B esok bisa kembali digunakan PTM

Ketua PMI Kabupaten Kepulauan Seribu, Natsir Sabara mengatakan, ketiga sekolah yang didisinfeksi yakni, SD Negeri Pulau Tidung 01 Pagi, SD Negeri Pulau Tidung 02 Pagi dan SMP Negeri 241 Jakarta.

"Kita lakukan disinfeksi saat sekolah libur agar besok bisa kembali digunakan PTM dalam keadaan sudah steril untuk mencegah penyebaran COVID-19," ujarnya, Minggu (12/9).

PMI Kepulauan Seribu Serahkan Bantuan Perlengkapan Disinfeksi Sekolah

Menurutnya, dalam.penyemprotan disinfektan tersebut dikerahkan dua relawan dengan perlengkapan satu unit water spareyer.

"Semua sarana dan prasarana sekolah yang disinfeksi meliputi, halaman sekolah, selasar kelas, tangga, ruang belajar, ruang guru hingga toilet. Untuk disinfeksi di tiga sekolah itu menghabiskan sebanyak 80 liter cairan disinfektan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1458 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1267 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1065 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye998 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye971 personDessy Suciati